Swagbucks adalah aplikasi yang dikembangkan oleh Prodege ini telah di unduh lebih dari 5 juta kali di Google Play Store dan mendapat rating 3.1/5. Kamu bisa mendapatkan poin (SB) yang nantinya bisa ditukar dengan uang tunai melalui PayPal atau gift card. Aktivitas yang bisa kamu lakukan antara lain: